Cara Merawat Rambut Pria Menggunakan Bahan Di Sekitar Kita

Banyak orang yang mengeluarkan uangnya untuk bisa mendapatkan rambut yang sehat serta terhindar dari berbagai macam masalah seperti ra...



Banyak orang yang mengeluarkan uangnya untuk bisa mendapatkan rambut yang sehat serta terhindar dari berbagai macam masalah seperti rambut rontok dan juga berketombe. Dari mulai keluar masuk salon kecantikan sampai menggunakan shampo anti ketombe dan juga rambut rontok agar rambut mereka tetap cantik dan sehat. Namun banyak orang yang tidak mengetahui bahwa sebenarnya bahan-bahan yang sehari-hari ada disekitar kita ternyata bisa juga untuk merawat rambut kita dari rontok dan ketombe, dan juga manfaat serta hasil yang kita dapatkan tidak kalah dengan salon-salon kecantikan. Kali ini kami akan memberikan cara merawat rambut pria dengan menggunakan bahan yang mudah didapat. Selain itu anda juga bisa menggunakan shampo CLEAR untuk menjaga dan merawat kesehatan rambut anda.

Inilah beberapa tips untuk menjaga kesehatan rambut agar terhindar dari masalah ketombe dan rambut rontok. Bahan yang pertama untuk mencegah dan mengobati rambut rontok adalah minyak zaitun atau olive oil . minyak zaitun selain biasa digunakan untuk bahan makanan ternyata juga bisa kita gunakan untuk mencegah rambut rontok, cara menggunakanya anda cukup mengolesi rambut anda lalu diamkan selama beberapa saat setelah itu bilas sampai bersih.

Bahan yang kedua adalah daun seledri dan teh hijau caranya campurkan air hangat dengan teh hijau dan daun seledri kemudian masukkan handuk lalu tutupi rambut anda dengan handuk tersebut selama kurang lebih 10 sampai 20 menit. Sambil menunggu anda bisa melakukan aktivitas yang lainnya seperti membaca buku, atau mendengarkan musik. Adapun untuk mengobati ketombe anda bisa mencoba bawang merah, caranya anda tinggal menumbuk bawang merah sampai halus atau anda tinggal memotong bawang merah ini menjadi beberapa bagian lalu gosokan kekulit kepala anda. Untuk masalah ketombe anda juga bisa mencoba menggunakan shampo CLEAR optimasi yang bisa membantu anda menghilangkan rambut rontok dan ketombe.

Itulah beberapa cara merawat rambut pria dengan menggunakan bahan di sekitar anda.  


Nama

Anak,5,aritco platform lifts,1,asuransi,19,Belajar Berhitung,1,Belanja Online,19,beli makanan anak,2,Berita,4,bisni,3,Bisnis,197,bisnis online,1,dokter kecantikan di jakarta,1,Dokumen,4,edukasi,27,Fashion,15,furniture,27,Gadget,7,ibu dan anak,17,interior,1,internet,24,Jasa,9,jasa dokument,1,kebersihan,2,Kecantiakan,5,Kecantikan,44,kesehatan,146,Klinik,2,Kosmetik,6,mainan,1,makanan,26,minuman,13,modem,1,otomotif,11,pembangunan,3,pend,1,pendidikan,47,Perawatan,1,Percetakan,20,Pertamini,1,Produk,1,Properti,3,Resep,11,Resep Jus,1,Resep Masakan,13,Restaurant,7,reycom,1,Senam otak,1,Spa,1,TEKNOLOGI,15,Tips,14,Umum,7,Wisata,2,
ltr
item
Kita Bisa: Cara Merawat Rambut Pria Menggunakan Bahan Di Sekitar Kita
Cara Merawat Rambut Pria Menggunakan Bahan Di Sekitar Kita
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhewKTuYoK31T3BmGe9cD0-j-4QBSMomJ9ZHDDzqEtONTy5sL7FzfXwfa6Rkr-nkpZQIoeA0kXrFGg7MdwYqiEOhNZoPSL9zRZ_WMJsReFl5Ls0xOt7_8Sgm_VrjQMnbXB0zVxgGzFVYtM/s640/3298-1024705-Clear_Women_Complete_Soft_Care_Shampoo_422x422.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhewKTuYoK31T3BmGe9cD0-j-4QBSMomJ9ZHDDzqEtONTy5sL7FzfXwfa6Rkr-nkpZQIoeA0kXrFGg7MdwYqiEOhNZoPSL9zRZ_WMJsReFl5Ls0xOt7_8Sgm_VrjQMnbXB0zVxgGzFVYtM/s72-c/3298-1024705-Clear_Women_Complete_Soft_Care_Shampoo_422x422.jpg
Kita Bisa
http://buldesigninspiration.blogspot.com/2017/06/cara-merawat-rambut-pria-menggunakan.html
http://buldesigninspiration.blogspot.com/
http://buldesigninspiration.blogspot.com/
http://buldesigninspiration.blogspot.com/2017/06/cara-merawat-rambut-pria-menggunakan.html
true
7596412329722681378
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy