Tahu merupakan salah satu jenis lauk pauk yang biasa di konsumsi oleh keluarga di Indonesia. Tekstur tahu yang lembut membuat jenis b...
Tahu merupakan salah satu jenis lauk pauk yang biasa di konsumsi oleh keluarga di Indonesia. Tekstur tahu yang lembut membuat jenis bahan makanan ini banyak disukai oleh orang dari segala usia. Selain itu, tahu juga dapat dijadikan sebagai bahan campuran untuk resep masakan sehari-hari. Apabila anda ingin membuat masakan dengan campuran tahu didalamnya, maka anda salah satu ide yang cocok untuk anda hidangkan bersama teman dan keluarga. Tumis tahu udang jamur adalah salah satu jenis resep masakan yang cocok dihidangkan untuk anda bersama dengan keluarga. Masakan ini tidak hanya menyehatkan tetapi juga dapat disukai oleh semua anggota keluarga anda bila anda menghidangkan menu ini di rumah anda. Berikut ini adalah bahan – bahan yang bisa anda siapkan:
8 buah tahu sutra potong dadu dan lumuri menggunakan tepung maizena.
3 sdm minyak goreng
100 gr udang bersihkan
2 siung bawang putih, memarkan
100 gr jamus sitake, iris memanjang
2 sdm sambal Bangkok
2 sdm MAGGI Seasoning
2 sdm maizna larutkan
Cara membuat:
Tumis bawang putih terlebih dahulu hingga berubah menjadi harum
Masukkan udang lalu masak hingga berubah warna lalu masukkan MAGGI seasoning kedalamnya beserta sambal Bangkok.
Masukkn larutan maizena lalu masak hingga mengental.
Masukkan tahu dan jamur kedalamnya
Masak hingga matang lalu sajikan.
Itulah salah satu resep dengan bahan tahu didalamnya. Mudah bukan? Selain mudah, masakan anda juga pasti disukai oleh banyak keluarga. Hal ini tentu akan membuat siapa saja ingin membuat masakan menjadi lebih enak dan sedap ketika dimasak. Saat ini ada banyak sekali resep masakan sehari-hari yang bisa anda dapatkan. Caranyapun sangat mudah karena anda hanya tinggal mengunjungi website NICI. NICI merupakan singkatan dari Nestle Indofood Citarasa Indonesia yang menjadi tempat untuk menemukan ide – ide resep masakan sehari – hari. Ada banyak resep masakan yang bisa anda dapatkan disini.